Media Edukasi Konsumsi Tablet Fe Untuk Ibu Hamil Di Puskesmas Kotabaru

Authors

  • Husnul Hotimah Universitas Sari Mulia
  • Hartinah Hartinah Puskesmas Kotabaru
  • Ika Friscila Universitas Sari Mulia

DOI:

https://doi.org/10.57213/jrikuf.v2i2.239

Keywords:

media edukasi, tablet Fe, ibu hamil

Abstract

Anemia lebih sering dijumpai dalam kehamilan karena dalam kehamilan kebutuhan akan zat-zat makanan bertambah dan terjadi perubahan-perubahan dalam darah dan sumsum tulang. Anemia merupakan salah satu masalah kesehatan di seluruh dunia terutama negara berkembang yang diperkirakan 30% penduduk dunia menderita anemia. Analisis situasi dan hasil temuan bahwa ibu hamil tidak maksimal mengonsumsi tablet Fe, dikarenakan ada keluhan efek samping obat penambah darah, yaitu keluhan pada saluran pencernaan, seperti mual, muntah, diare, dan sakit perut, merasa tidak nafsu makan, sembelit, serta feses berwarna gelap. Tujuan kegiatan pengabdian memberikan edukasi menggunakan media tentang konsumsi tablet fe untuk ibu hamil di Puskesmas Kotabaru. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah berupa kegiatan penyediaan media informasi konsumsi tablet Fe pada masa kehamilan. Media informasi yang dibuat adalah berupa poster, baik dalam bentuk cetak, maupun digital, yang dapat disebarkan/diinformasikan ke masyarakat di Wilayah kerja Puskesmas Kotabaru. Kegiatan ini akan semakin baik dan dapat menimbulkan dampak yang positif dengan terus melanjutkan program pembuatan media informasi yang kreatif dan menarik hingga ada perubahan pegetahuan dan sikap dari ibu hamil dalam hal konsumsi tablet Fe.

References

Amir, N., & Djokosujono, K. (2019). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Konsumsi Tablet Tambah Darah (TTD) pada Remaja Putri di Indonesia: Literatur Review. Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan, 15(2), 119–129. https://doi.org/10.24853/jkk.15.2.119-129

Apriana, W., Friscila, I., & Kabuhung, E. I. (2021). Hubungan Pengetahuan dan Akses Informasi dengan Tingkat Kecemasan tentang Kehamilan Selama Masa Pandemi Covid-19 pada Ibu Hamil di Wilayah Kerja Poskesdes Mantangai Tengah Kabupaten Kapuas. Proceeding Of Sari Mulia University Midwifery National Seminars. https://ocs.unism.ac.id/index.php/PROBID/article/view/701

Bakhtiar, R., Muladi, Y., Tamaya, A., Utari, A., Yuliana, R., & Ariyanti, W. (2021). Hubungan Pengetahuan Dan Kepatuhan Ibu Hamil Anemia Dalam Mengkonsumsi Tablet Tambah Darah Di Wilayah Kerja Puskesmas Lempake Kota Samarinda. Jurnal Kedokteran Mulawarman, 8(3). https://doi.org/10.30872/j.ked.mulawarman.v8i3.6514

Fitriani, A., Mauyah, N., Wahyuni, Y. F., & Friscila, I. (2023). Edukasi Pentingnya Kunjungan ANC Pada Ibu Dengan Media Syair Aceh Di Desa Lancok. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 7(5), 5264–5273. https://doi.org/https://doi.org/10.31764/jmm.v7i5.17405

Friscila, I., Wijaksono, M. ., Rizali, M., Permatasari, D., Aprilia, E., Wahyuni, I., Marsela, M., Asri, N. ., Yuliani, R., Ulfah, R., & Ayudita, A. (2023). Pengoptimalisasi Pengggunaan Buku Kia Pada Era Digital Di Wilayah Kerja Puskesmas Kandui. Prosiding Seminar Nasional Masyarakat Tangguh, 299–307. https://ocs.unism.ac.id/index.php/semnaspkm/article/view/1058

Jamilah, A., Widiastuti, D., Yuliantie, P., & Friscila, I. (2024). JUS SUMARNI (Susu Kurma Anemi) Untuk Menaikkan Kadar Hb. Prosiding Seminar Nasional Masyarakat Tangguh, 1–10. https://ocs.unism.ac.id/index.php/semnaspkm/article/view/1318

Jatmika, S. E. D., Maulana, M., Kuntoro, & Martini, S. (2019). Buku Ajar Pengembangan Media Promosi Kesehatan. In K-Media.

Kemenkes RI. (2019). Profil Kesehatan Republik Indonesia. In Kementerian Kesehatan RI.

Lestari, M., Friscila, I., Us, H., Wahyuni, Y. F., Safina, S., & Hasibuan, S. R. (2022). Gerakan Pencegahan Stunting Melalui Pemberdayaan Masyarakat Di Desa Lancok Kecamatan Syamtalira Bayu. Jurnal Abdimas ITEKES Bali, 2(1), 35–42. https://doi.org/https://doi.org/10.37294/jai.v2i1.448

Lestari, T. R. P. (2020). Pencapaian Status Kesehatan Ibu dan Bayi sebagai Salah Satu Perwujudan Keberhasilan Program Kesehatan Ibu dan Anak. Jurnal Kajian, 25(1), 75–89. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.22212/kajian.v25i1.1889

Ma’mum, N. F., Kridawati, A., & Ulfa, L. (2020). Pengaruh Penambahan Sari Kurma Terhadap Kadar Hemoglobin Ibu Hamil Anemia di Klinik Fistha Nanda Tahun 2020. Jurnal Untuk Masyarakat Sehat (JUKMAS), 4(2), 201–215. https://doi.org/10.52643/jukmas.v4i2.1027

Milah, A. S. (2022). Pendidikan Kesehatan dan Promosi Kesehatan dalam Keperawatan. Edu Publisher.

Notoadmodjo. (2020). Promosi Kesehatan & Perilaku Kesehatan. In Jakarta: EGC. EGC.

Nurhaeni, Y. (2022). Asuhan Kebidanan Pada Ibu Hamil Anemia Dengan Pendekatan Kearifan Lokal Dan Pemberdayaan Keluarga Di Uptd Puskesmas Watubelah Kabupaten Cirebon Tahun 2022. Poltekkes Tasikmalaya.

Putri, N. P., Selliyati, D., Samkakai, A., Sari, A., Hermino, A., & Friscila, I. (2020). Ekstrak Genjer (Limnocharis Flava) Sebagai Alternatif Mencegah Konstipasi Pada Masa Kehamilan: Narrative Review. Jurnal Dinamika Kebidanan Dan Keperawatan, 11(2), 1–5. https://garuda.kemdikbud.go.id/documents/detail/2822510

Sari, A., Ulfa, I. M., & Daulay, R. (2015). Asuhan Kebidanan Pada Kehamilan. Bogor: In Media.

Utami, D., & Hajar, F. I. (2023). Pengembangan Bahan Ajar Berbentuk Poster pada Tema Energi dan Perubahannya pada Siswa Kelas III SD Negeri 102011 Sei Buluh. ALFIHRIS: Jurnal Inspirasi Pendidikan, 1(4), 13–24. https://ejurnalqarnain.stisnq.ac.id/index.php/ALFIHRIS/article/view/424

Yulius, Y. (2016). Peranan Desain Komunikasi Visual sebagai Pendukung Media Promosi Kesehatan. Besaung : Jurnal Seni Desain Dan Budaya, 1(3), 1–5. https://doi.org/10.36982/jsdb.v1i2.132

Downloads

Published

2024-04-03

How to Cite

Hotimah, H., Hartinah, H., & Friscila, I. (2024). Media Edukasi Konsumsi Tablet Fe Untuk Ibu Hamil Di Puskesmas Kotabaru . Jurnal Riset Ilmu Kesehatan Umum Dan Farmasi (JRIKUF), 2(2), 65–71. https://doi.org/10.57213/jrikuf.v2i2.239

Similar Articles

1 2 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.